Keadilan Agraria dan Penataan Ruang untuk Mewujudkan Sustainable Development Goals
& Free Shipping
Ukuran Buku: 14 x 21 cm
Jumlah Halaman: xvi + 200 hlm
ISBN: 978-602-7894-68-6
Tahun Terbit: 2024
Description
Nama Penulis
Gladys Ananda Hermawan, Nilam Firmandayu, Titis Chris Monika Pertiwi, Faizal Tri Pamungkas, Muhammad Rizky Fadillah, Tawang Gendewa Alam, Habibi Hasbi Sidiq, I Putu Gde Yoga Sugiri, Vira Marcelina, Arif Tri Wibowo, Nadia Hilma Raudlah, Salma Salsabila Zafila, Eka Suci Rohmadani, Mage Ega Suryantara, Linda Noviana Mita Devi
Deskripsi Buku
SDGs merupakan suatu program dunia jangka panjang untuk mengoptimalkan semua potensi dan sumber daya yang dimiliki oleh tiap negara. Sebagai bagian dari PBB, Indonesia bersama 192 negara lainnya turut serta mengadopsi SDGs sebagai program pembangunan berkelanjutan. Pemerintah Indonesia melalui Peraturan Presiden No 59 Tahun 2017 telah turut serta berkomitmen untuk menyukseskan SDGs (Irhamsyah, 2019). SDGs dibangun berdasarkan lintasan historis yang telah dirintis oleh negara-negara dan PBB, termasuk The Economic and Social Council (ECOSOC) yang merupakan salah satu organisasi bagian dari PBB. Agenda SDGs berisi 17 Tujuan/ Goals yang tersebar ke dalam empat pilar pembangunan berkelanjutan, yaitu Pilar Pembangunan Sosial, Pilar Pembangunan Ekonomi, Pilar Pembangunan Lingkungan, serta Pilar Hukum dan Tata Kelola. Buku ini menjadi bagian penting untuk mendudukan sinergi pengelolaan pertanahan dan penataan ruang dalam kerangka mewujudkan SDG’S. Buku ini penting untuk merangkum langkah yang dilakukan terutama berkaitan dengan progress dari pencapaian SDG’s dalam lingkup agraria , pertanahan dan penataan ruang.
Reviews
There are no reviews yet.